Bedah Buku Kuliah di Universitas Islam Madinah
المفيد في مهمات التوحيد
Al-Mufiid Fii Muhimmat At-Tauhid
Kitab tersebut ditulis oleh Duktur Abdul Qodir bin Muhammad Athaa Shufii. Beliau merupakan haiah tadris qism aqidah (عضو هيئة التدريس قسم العقيدة) di Fakultas Dakwah dan Ushuluddin UIM.
Kitab ini merupakah salah satu yang dipakai untuk pembelajaran mahasiswa fakultas dakwah dan ushuluddin UIM. Kitab ini dipelajari di awal-awal semester.
Kelebihan kitab ini:
- Pembahasan tidak bertele-tele, ringkas tapi tidak mengurangi poin-poin penting di setiap pembahasan.
- Bahasa yang digunakan sangat mudah dipahami ditengah pembahasan aqidah yang cukup rumit sehingga memudahkan mahasiswa pemula.
- Tidak membahas perbedaan pendapat atas suatu permasalahan aqidah.